4 Bahaya Koyo Cabe yang Perlu Diketahui Sebelum Memakainya
Hidupsehat - Koyo cabe mirip dengan plester biasa. Akan tetapi, ketika ditempelkan dapat memberikan sensasi panas. Sensasi panas tersebut kemudian diikuti rasa nyaman yang klaimnya bisa meredakan nyeri. Manfaat tersebut membuat koyo cabe banyak digunakan untuk menghilangkan pegal-pegal.Namun, sebelum menggunakannya, pastikan kamu mengetahui bahaya koyo cabe, ya. Potensi efek samping dari pemakaian plester ini memang tidak terjadi pada semua orang, tetapi ada baiknya tetap kenali risikonya. - SahabatQQ SahabatQQ: Agen DominoQQ Agen Domino99 dan Poker Online Aman dan Terpercaya Cara kerja koyo cabe Seperti disebutkan sebelumnya, koyo cabe tidak sama dengan plester biasa. Koyo cabe mengandung senyawa serupa capsaicin sintetis.Capsaicin merupakan zat yang terdapat pada cabai. Ketika ditempelkan ke kulit, senyawa tersebut akan memengaruhi sel-sel saraf di kulit yang berkaitan dengan rasa sakit. Dengan penurunan aktivitas sel saraf tersebut, rasa nyeri dan sakit yang kamu alami pun berkuran